BANTAHAN ATAS SYUBHAT SYAIKH ALBANI

Beberapa catatan singkat mengenai pendapat-pendapat syekh Al Albani tentang Pemahaman Yang Aneh Tentang Permasalahan I`dad.Untuk siapa ayat ditujukan? orang-orang Islam, orang-orang mukmin yang sebenarnya yang menjaga semua perintah Allah dan rosul-Nya, ataukah untuk orang-oramg muslim akhir zaman semisal kita ini? Kami ingin bertanya kepada Syekh : Dari mana beliau mendapatkan syarat yang aneh ini? Dalil mana yang menunjukkan bahwa ayat ini ditujukan kepada orang-orang yang mukmin dengan sebenar-benar iman saja? Atau orang-orang yang Syekh sifati mengerjakan perintah-perintah Allah dan meninggalkan larangan-larangan Nya?

read more | digg story